Pengen jadi Kentang, Telur, atau Biji Kopi?

Standar

Di awal kuliah Material Handling (Penanganan Bahan Agroindustri), dosenku Pak Makhmudun (Kepala Jurusan TIP UGM yang sekaligus juga DPA-ku) memberikan kuliah pendahuluan mengenai karakteristik beberapa bahan agroindustri yaitu Kentang, Telur, dan Biji Kopi yang ternyata punya filsafat penting berkaitan dengan kehidupan sebagai mahasiswa. Hmm….

Kentang memiliki tekstur yang keras, padat, dan pejal. Telur didalam cangkangnya memiliki tekstur lunak dan cair. Biji Kopi sangrai bertekstur keras dan berbentuk butiran beraroma harum.

Lanjutkan membaca